Wow, Video Klip BTS Berjudul Fake Love Raih 850 Juta Penanyangan YouTube!

- 18 Januari 2021, 06:55 WIB
BTS
BTS /Soompi/

Klikseleb.com - BTS kembali meraih 850 juta penayangan YouTube melalui video klip Fake Love.

Fake Love menjadi video klip ketiga milik BTS yang ditonton sebanyak 850 juta kali setelah DNA dan Boy With Luv.

Video klip Fake Love milik BTS ditonton 850 juta kali pada 17 Januari 2021 pukul 21.00 KST.

Dilansir dari Soompi, BTS merilis video klip Fake Love pada 18 Mei 2018 pada 18.00 KST.

Baca Juga: Minho SHINee Ungkap Peran Sang Kakak dalam Hidup dan Perjalanan Karirnya

Baca Juga: Kang Daniel Unggah Foto Ini di Instagram, Segera Comeback?

Dengan demikian, Fake Love membutuhkan waktu 2 tahun 7 bulan 30 hari untuk mencapai angka 850 juta penanyangan.

Saat ini, BTS menjadi satu-satunya boyband Korea yang pernah mencapai tonggak sejarah di YouTube.

Diketahui, Fake Love merupakan single utama dari album ketiga BTS bertajuk Love Yourself: Tear.

Halaman:

Editor: Vina

Sumber: Soompi dan Berbagai Sumber.


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x