Perjalanan Karier Wishnutama: Mulai dari Bos TV Dipilih Menjadi Menteri dan Fokus pada Start-up Company

- 8 Februari 2021, 17:07 WIB
Wishnutama
Wishnutama /Instagram/@wishnutama

Pada tahun 2006, dirinya diangkat menjadi Direktur Utama Trans TV dan pada tahun 2008 diangkat menjadi Direktur Utama Trans TV.

Pada tahun 2012, Wishnutama keluar dari Trans TV yang sudah membesarkan namanya.

Baca Juga: Dibully Warganet Karena Dianggap Tak Bisa Jadi Host, Nia Ramadhani Curhat ke Sahabat Sampai Menangis

Baca Juga: Di Balik Layar L.U.C.A The Beginning Episode 3: Kim Rae Won dan Lee Da Hee Fokus Lakukan Adegan Aksi

Dirinya mengaku bahwa dirinya ingin keluar dari zona nyaman yang sudah diraihnya selama ini.

Wishnutama membeberkan alasannya keluar dari Trans TV. karena merasa dirinya tidak akan mendapatkan inovasi dan kreatifitas kalau masih berada di zona nyaman.

Setelah itu pada tahun 2013, bersama dengan Agus Lasmono Sudwikatmono, Wishnutama mendirikan PT. NET Mediatama Televisi.

Wishnutama dipilih menjadi presiden direktur/CEO PT. NET Mediatama Televisi atau NET TV pada tahun 2013 hingga 2019.

Pada tahun 2016-2018, Wishnutama dipilih menjadi Sutradara Kreatif Asian Games 2018 dan menampilkan perayaan yang sangat sukses dalam Asian Games 2018 di Indonesia.

Pada tahun 2019, Tokopedia memilih Wishnutama sebagai komisaris Tokopedia. Namun hal tersebut tak berlangsung lama.

Halaman:

Editor: Vina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah