Grand Design Keolahragaan Nasional Kemenpora RI: Pembudayaan Olahraga Dan Pembinaan Prestasi

- 21 Oktober 2020, 20:23 WIB
Menpora. /Kemenpora
Menpora. /Kemenpora /

Klikseleb.com– Bidang olahraga adalah salah satu bidang yang mendapat perharian dari Presiden Jokowi.

Presiden Jokowi menyoroti perihal perbaikan ekosistem keolahragaan nasional.

Melanjutkan dari kepedulian Jokowi tersebut, Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) mengambil langkah cepat dengan menyususun grand design keolahragaan.

Kegiatan Uji Publik Penyusunan Grand Design Keolahragaan dari lantai 9, Kemenpora, Jakarta, Senin, 19 Oktober 2020 telah dibuka.

Acara tersebut dibuka oleh Menteri Pemuda dan Olahraga, Zainudin Amali secara virtual.

Baca Juga: Chris Pratt Trending di Twitter Karena Dibully Netizen AS, Disebut Sebagai Chris Terburuk

Baca Juga: Sek. Menpora RI : Kejuaraan Esport Indonesia Tahun Ini 'Mobile Legend Bang-Bang' Lebih Kompetitif

Dilansir dari Fix Jambi dalam artikel "Kemenpora Susun Grand Design Keolahragaan Nasional, Zainudin Amali: Kita Harus Membuat Pabrik Presta"dalam pembukaan, menpora mengatakan bahwa pembinaan prestasi olahraga Indonesia wajib terdesain, tidak bisa instan.

“Intinya adalah prestasi itu harus didesign, kita harus membuat pabrik prestasi,” ujar zainudin dalam pembukaan.

Dia meyakini jika prestasi hanya didapat karena ‘nemu’ atau by accident maka setelah itu tidak ada lagi pelapis dibawahnya, jadi dia bersikukuh prestasi harus didesain.

Halaman:

Editor: Tasia

Sumber: Fix Jambi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x