Info BMKG Prakiraan Cuaca 4 Januari 2021, Waspada 5 Kota Intensitas Hujan Lebat Disertai Petir

- 4 Januari 2021, 06:44 WIB
Prakiraan cuaca kota Bandung hari ini akan terjadi hujan disertai petir*/
Prakiraan cuaca kota Bandung hari ini akan terjadi hujan disertai petir*/ /BMKG/

Klikseleb.com – Perkiraan cuaca di beberapa wilayah di Indonesia pada tanggal 4 Januari 2021 masih berpotensi diguyur hujan deras.

Kota-kota yang pernah dilanda banjir seperti Kota Bandung, harus lebih waspada dengan potensi hujan lebat.

Curah hujan yang tinggi ini akan terjadi di beberapa Provinsi dan Kota di Indonesia, seperti wilayah Gorontalo, Nusa Tenggara Barat, Bandung, Surabaya, Pontianak, dan Mataram.

Baca Juga: NOAH Rilis Single Baru Berjudul Mendekati Lugu, Ini Liriknya

Baca Juga: Video Syur Gisel Guncang Dunia, Hebohkan Media Inggris Hingga Masuk TV Taiwan

Dikutip dari bmkg.go.id, peringatan dini cuaca di wilayah Gorontalo, mulai pukul 05.41 WITA masih berpotensi hujan sedang-lebat yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang.

Beberapa daerah di Kota Gorontalo yang diperkirakan potensi hujan lebat, di antaranya:

Gorontalo Utara: Sumalata Timur, Sumalata, Monano, Tomilito dan sekitarnya. Dapat meluas ke daerah Gorontalo: Mootilango, Asparaga, Tolangohula, Limboto Barat, Tibawa, dan Pulubala.

Hujan dengan intensitas ini akan terus terjadi di beberapa daerah Gorontao Utara diperkirakan sampai pukul 07.41 WITA, di antaranya: Gentuma Raya, Tolinggula, Biau, Kwandang, Anggrek, Ponelo Kepulauan dan sekitarnya.

Halaman:

Editor: Vina

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x