Harus Tahu, Ini 10 Tanda Pasangan Selingkuh Menurut Pakar Psikologi

- 22 Februari 2021, 20:32 WIB
Ilustrasi Selingkuh
Ilustrasi Selingkuh /Pixabay

Klikseleb.com – Hal paling ditakuti dari berbagai masalah kehidupan setelah menikah yaitu mendapati pasangan selingkuh dengan orang lain.

Istilah perebut laki orang (pelakor) dan perebut bini orang (pebinor) pun kerap kali dilontarkan kepada seseorang yang menjadi tuduhan.

Dampak perselingkuhan memang meninggalkan trauma emosional dan psikologis bagi korban yang mengalaminya. Hal itu akan membuat seseorang menjadi minder, cemas, merasa kehilangan, dan membenci diri sendiri.

Baca Juga: Selamat! Pasangan Artis Bollywood Kareena Kapoor dan Saif Ali Khan Umumkan Kelahiran Anak Kedua Mereka

Melansir dari situs Psychology Today, pakar psikologi Robert Weiss mengatakan salah satu tanda pasangan selingkuh yakni berawal dari kepekaan naluri diri sendiri yang merasakan bahwa pasangan telah berubah.

Meski demikian, Robert Weiss mengingatkan bahwa tetap butuh bukti yang cukup kuat untuk mengetahui pasangan selingkuh. Tak hanya itu, anda bisa mengenali 10 tanda-tanda pasangan selingkuh yang paling umum ini:

1. Menghindari topik perselingkuhan

Bila anda menyinggung topik perselingkuhan, sebisa mungkin pasangan akan menghindarinya, atau bisa saja malah menyalahkan diri anda.

Jadi, jika anda mulai mengkonfrontasi pasangan tentang perselingkuhan dan ditolak, kemungkinan pasangan anda akan mengelaknya dengan berkata “Jika Anda lebih mempercayai saya sedikit lagi, mungkin akan lebih baik di antara kita,”.

Halaman:

Editor: Vina

Sumber: Psycologhy Today


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah