Siap Tampil Kece Saat Hari Raya Idul Fitri? Simak 3 Tips Penggunaan Hijab Tanpa Jarum, Praktis dan Mudah!

- 13 Mei 2021, 06:00 WIB
Siap Tampil Kece Saat Hari Raya Idul Fitri? Simak 3 Tips Penggunaan Hijab Tanpa Jarum, Praktis dan Mudah Berikut Ini!
Siap Tampil Kece Saat Hari Raya Idul Fitri? Simak 3 Tips Penggunaan Hijab Tanpa Jarum, Praktis dan Mudah Berikut Ini! /Pexels/Coach Jerryking

Kemudian, bagian yang panjang tersebut tinggal kamu lilitkan ke belakang seperti sedang membuat syal.

Baca Juga: Fisik Anaknya Dihina Netizen, Mytha Lestari Geram hingga Sindir Balik : Coba Lo Tanyain Sama yang Nyiptain!

Baca Juga: Mendadak Singgung Soal Silaturahmi dan THR, Ivan Gunawan : Jangan Gitu-Gitu Amat Napa Sih!

Ini akan sangat membantu hijabmu agar tetap bertahan di tempat tanpa harus menggunakan jarusm sebagai pengait.

3. Gunakan ninja sebagai dalaman

Ketika kamu menggunakan hijab tanpa jarum, pastikan kamu menggunakan ninja sebagai dalaman hijabmu.

Hal ini sangat penting untuk tetap menutupi kepalamu ketika sewaktu-waktu hijabmu terbuka atau terkena angin secara mendadak.

Pastikan ninja yang kamu gunakan memiliki bahan yang tidak licin sehingga lebih melekat pada hijab dan tidak mudah tergerser.

Baca Juga: Kabar Menikahi Tissa Biani di Usia Muda, Dul Jaelani: Niat Sudah Ada

Nah, itulah 3 tips penggunaan hijab tanpa menggunakan jarum yang bisa kamu coba saat hari raya Idul Fitri.

Halaman:

Editor: Vira Deviana W

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah