Agar Tidak Terlantar Di RS, Cek Keterisian Tempat Tidur COVID-19 Dengan Cara Ini

- 26 Juni 2021, 13:32 WIB
Agar Tidak Terlantar Di RS, Cek Keterisian Tempat Tidur COVID-19 Dengan Cara Ini
Agar Tidak Terlantar Di RS, Cek Keterisian Tempat Tidur COVID-19 Dengan Cara Ini /Kemenkes

 

Klikseleb.com - Kasus COVID-19 kini melonjak pesat. 

Akibat lonjakan kasus COVID-19, beberapa tempat tidur pasien COVID-19 pun banyak yang sudah terisi penuh.

Kementerian Kesehatan RI kini menyediakan fasilitas online untuk mengecek keterisian tempat tidur baik untuk pasien COVID-19 dan non COVID-19.

Baca Juga: Ibu Alvin Faiz Terlalu Ikut Campur, Larissa Chou: Bela Anak Boleh, tapi Tolong Harus Terima Fakta yang Ada

Apabila kamu memerlukan fasilitas rumah sakit, kamu perlu mengecek keterisian tempat tidur dahulu melalui situs online tersebut agar bisa langsung mendapatkan layanan tersebut.

Situs yang bisa diakses adalah situs resmi Sistem Informasi Rawat Inap (Sinarap) Kemenkes.

Caranya sangat mudah:

1. Akses situs resmi https://yankes.kemkes.go.id/app/siranap/.

Baca Juga: Diduga Mengemudi Dalam Keadaan Mabuk, Hyuk VIXX Menentang dan Ungkap Kesedihan yang Dialami Sepupunya

Halaman:

Editor: Vira Deviana W

Sumber: Kemenkes


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah