Ibu yang Positif Covid-19 Bisa Memberikan ASI pada Bayi, Asalkan

- 9 Juli 2021, 10:26 WIB
Tips bagi ibu menyusui di tengah pandemi Covid-19
Tips bagi ibu menyusui di tengah pandemi Covid-19 /dok aimi-asi.org

Namun perlu diperhatikan, ibu yang positif Covid-19 bisa memberikan ASI pada bayinya apabila memiliki kondisi stabil dan tidak mengalami gejala berat.

Baca Juga: Kembali Berikan Isyarat Soal Kehamilan, Aurel Hermansyah Fix Beneran Hamil Lagi?!

Apabila seorang ibu merasa dirinya lemah dan tidak kuat untuk menyusui langsung, bayi bisa mendapat ASI perah (ASIP).

ASIP ini bisa diberikan dari ibu atau anggota keluarga lain.

Kualitas ASI juga perlu diperhatikan untuk tumbuh kembang bayi.

Seperti halnya, kebersihan saat memerah ASI.

Disarankan menggunakan cangkir bermulut lebar untuk menyimpan ASIP pada bayi.

Bisa gunakan wadah tertutup untuk menyimpan ASI.

Baca Juga: Ayahanda Irwansyah Meninggal Dunia, Zaskia Sungkar Kenang Sosoknya : Papa Mertua Terbaik, Gak Pernah Marah

Metode penyimpanan ASI perah juga harus baik dan benar agar tetap aman dan tidak rusak.

Halaman:

Editor: Vina

Sumber: Kemenkes


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah