Dokter Faheem Younus Sebut Terapi Plasma Konvalesen Tidak Efektif Untuk Pasien Covid-19

- 23 Juli 2021, 01:03 WIB
Dokter Faheem Younus Sebut Terapi Plasma Konvalesen Tidak Efektif Untuk Pasien Covid-19
Dokter Faheem Younus Sebut Terapi Plasma Konvalesen Tidak Efektif Untuk Pasien Covid-19 /Twitter @faheemyounus

 

Klikseleb.com - Dokter Faheem Younus sebut terapi plasma konvalesen tidak efektif untuk pasien covid-19.

Informasi terapi plasma konvalesen tidak efektif ini dikabarkan Dokter Faheem Younus dari akun twitternya @Faheem Younus.

Menurut Faheem Younus, dokter tidak perlu mencari pengobatan terapi plasma konvalesen.

Baca Juga: Cairkan BSU Rp1 Juta/Orang, Pemerintah ingin Cegah PHK

"Dokter tidak boleh meresepkan plasma untuk pasien Covid karena tidak mengurangi:

- Durasi rawat inap

- Risiko ventilator

- Jumlah Kematian

Tidak layak mengejar plasma untuk orang yang Anda cintai," tulis Faheem Younus yang dikutip Klikseleb.com dari akun @FaheemYounus.

Halaman:

Editor: Vira Deviana W

Sumber: Twitter @FaheemYounus


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x