Resep Dimsum Ayam Istimewa, Begini Cara Membuatnya Gurih dan Kenyal

- 15 September 2021, 20:41 WIB
Resep Dimsum Ayam Istimewa, Begini Cara Membuatnya Gurih dan Kenyal
Resep Dimsum Ayam Istimewa, Begini Cara Membuatnya Gurih dan Kenyal /Ss YouTube Devina Hermawan

Baca Juga: Sinopsis Buku Harian Seorang Istri: Farah Ingin USG Bayi Dewa dan Nana untuk Menentukan Warisan

Langkah membuat Dimsum Ayam:

1. Masukan 1/2 ayam, bawang putih, tepung sagu, putih telur, saus tiram, kecap asin, minyak wijen, merica, garam, gula, kaldu jamur, dan es batu ke dalam food processor atau blender hingga halus.

2. Masukan 1/2 ayam dan udang, cincang sebentar.

3. Pindahkan ke dalam wadah, masukan 1/2 parutan wortel, lalu aduk hingga rata.

4. Ambil kulit pangsit, beri 1 sdm adonan lalu bungkus sesuai selera dan beri parutan wortel di atasnya.

5. Kukus 15 - 20 menit.

Baca Juga: Gantikan Endang Mulyana, Rizky Billar Dilanda Masalah Saat Lakukan Tugas Pertamanya Sebagai Suami Lesti Kejora

Langkah membuat saus cocolan:

1. Cincang atau blender bawang putih, cabai rawit, dan bawang merah.

Halaman:

Editor: Vira Deviana W

Sumber: YouTube Devina Hermawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x