81 Toko Miliknya Kena Dampak PPKM Darurat, dr. Tirta: 60 Persen Omset Rontok Dua Bulan

- 21 Juli 2021, 13:29 WIB
dr. Tirta soroti kebijakan Presiden Jokowi yang resmi perpanjangan PPKM Darurat hingga 25 Juli 2021.
dr. Tirta soroti kebijakan Presiden Jokowi yang resmi perpanjangan PPKM Darurat hingga 25 Juli 2021. /Instagram/@dr.tirta

Sebelumnya, dr. Tirta komentari soal perpanjangan PPKM Darurat yang diumumkan Presiden Jokowi pada Selasa 20 Juli 2021.

Pemerintah secara resmi mengumumkan perpanjangan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat Jawa-Bali hingga 26 Juli 2021.

Baca Juga: Tya Ariestya dan Anak-anak Akhirnya Negatif Covid-19, Keluar Kamar Isolasi Langsung Peluk Suami

"Ppkm darurat diperpanjang sampai 25 juli, karena 6 indikator masih kurang (slide 2 dan slide 4) ga jadi sampe 31 juli / agusfus

Tnggal 26 juli baru diperlonggar (dengan berbagai syarat)

Sekian informasi. So, mash bisa bertahan sampe 25 juli kawan?

Kalo toko saya sih, ada 40an sudah tutup sebulan. Tnggal 26, sale gede2 an dah," tulis dr. Tirta.***

Halaman:

Editor: Vina

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x