WNA Wajib Punya Asuransi USD 100.000 Kalau Mau Ke Indonesia

- 16 Oktober 2021, 12:28 WIB
Salah satu pesawat maskapai Pakistan International Airlines (PIA)
Salah satu pesawat maskapai Pakistan International Airlines (PIA) /Instagram/@spotter.pk

 

Klikseleb.com - Kemenkes RI resmikan keputusan bagi WNA untuk masuk Indonesia.

Salah satu syarat WNA masuk ke Indonesia adalah memiliki asuransi USD 100.000.

WNA wajib punga asuransi USD 100.000 kalau masuk Indonesia ini mulai diberlakukan tanggal 13 Oktober 2021.

WNA wajib menunjukkan bukti kepemilikan asuransi kesehatan dengan nilai pertanggungan minimal USD 100.000.

Baca Juga: Masuk Indonesia Tapi Belum Vaksin? Bisa Dengan Cara Ini

Baca Juga: Ramalan Zodiak Cinta Capricorn Aquarius Pisces 16 Oktober 2021: Atmosfer Cintamu Sedang Buruk dan Sulit

Tak hanya itu, asuransi tersebut harus mencakup biaya penanganan Covid-19.

Ini dikarenakan apabila hasil RT-PCR positif setiba di Indonesia, maka biaya tidak ditanggung pemerintah.

Biaya tersebut meliputi dana RS rujukan kalau gejala berat dan dana fasilitas isolasi terpusat kalau gejala ringan.

Halaman:

Editor: Vira Deviana W

Sumber: Instagram @kemenkes_ri


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x