7 Tips Mudah Mengatasi Rambut Kering dan Sulit Diatur

- 29 November 2020, 19:25 WIB
Dry Hair, rambut kering
Dry Hair, rambut kering /Photo by Paul Siewert on Unsplash

Klikseleb.com – Rambut kering bisa sangat menganggu dan juga merusak penampilan.

Selain tampak tidak sehat, rambut kering juga sudah diatur sehingga terlihat kurang bagus.

Namun rambut kering dapat diatasi.

Dilansir dari All Womens Talk, berikut tips untuk mengatasi dan menaklukan rambut kering:

1. Jangan mencucinya setiap hari

Rambut kering membutuhkan minyak alami yang diproduksi kulit kepala, minyak ini berguna untuk melembabkan rambut.

Mungkin rambut yang baru dicuci memang terasa lebih nyaman dan lebih wangi namun bagi pemilik rambut kering malah akan mengambil manfaat natural dari minyak kulit kepala tersebut.

Sebaiknya mencuci rambut dua sampai tiga hari sekali. Ada beberapa keuntungan dari rambut yang belum dicuci yaitu kelembapan dan lebih mudah di styling.

Baca Juga: Sinopsis Drakor Start Up Hari Ini: Seo Dal Mi Berlinang Air Mata di Depan Nam Do San, Ada Apa?

Baca Juga: Suka Sama Cerita Baper Antara Arya Saloka dan Amanda Manopo? Intip Sosok Penulis Naskah Ikatan Cinta 

Halaman:

Editor: Tasia

Sumber: Allwomenstalk


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah