7 Cara Alami Cerahkan Bibir Gelap, Aman dan Mudah!

- 8 Januari 2021, 16:20 WIB
ILustarsi mulut dan Bibir kering.
ILustarsi mulut dan Bibir kering. /Anemone123/Pixabay

Madu dapat membantu menutrisi bibir sehingga menjadikannya lembut dan berwarna cerah alami.

Oleskan satu sendok makan madu ke bibir Anda dan biarkan selama 1-2 jam. Kemudian, bersihkan dengan tisu. Anda dapat melakukan ini sekali atau dua kali dalam sehari.

3. Kunyit

Kunyit juga dapat bertidak sebagai penghambat melanin sehingga dapat digunakan untuk mencerahkan bibir.

Ambil satu sendok makan kunyit dan campurkan dengan air mawar hingga menjadi pasta. Kemudian, oleskan ke bibir dan biarkan selama menit.

Setelah itu, bilas dengan air dingin dan gunakan pelembab bibir Anda.

4. Lidah Buaya

Lidah buaya dapat menghambat proses pigmentasi pada kulit sehingga membuat kulit menjadi lebih cerah. Selain itu, lidah buaya juga dapat melembabkan kulit.

Ambil satu sendok makan gel lidah buaya dan oleskan ke seluruh bibir Anda. Pijat lembut selama beberapa menit dan biarkan hingga kering. Lalu, bersihkan dengan air hangat. Lakukan perawatan ini setiap hari.

5. Minyak Kelapa

Halaman:

Editor: Momska Anna

Sumber: Boldsky


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah