7 Urutan Skincare di Malam Agar Kulit Wajah Super Glowing

- 7 Maret 2021, 19:07 WIB
7 Urutan Skincare di Malam Agar Kulit Wajah Super Glowing
7 Urutan Skincare di Malam Agar Kulit Wajah Super Glowing /Pexels.com

Klikseleb.com – Kulit wajah yang super glowing di pagi hari pasti diinginkan oleh semua orang, terutama para wanita. Kulit wajah yang cerah, sehat, dan plump menjadi impian agar menjadi bangun tidur cantik.

Untuk memiliki kulit wajah tersebut membutuhkan layering skincare yang benar dan dilakukan secara rutin. Biasanya, skincare di malam hari menjadi nutrisi kulit setelah lelah beraktifitas seharian.

Agar skincare di malam hari menjadi lebih optimal, maka jangan sia-siakan produk yang jumlahnya banyak dengan urutan skincare yang salah. Maka dari itu, ada beberapa urutan skincare yang benar agar produk dapat bekerja secara optimal di malam hari.

Baca Juga: Rekomendasi Cushion Lokal Terbaik Anti Ribet Yang Harus Dimiliki di Tahun 2021

1. Double Cleansing

Langkah dasar ini harus diterapkan oleh skincare enthusiast karena ini merupakan kegiatan membersihkan wajah dengan optimal. Banyak pilihan untuk tahap pertama seperti cleansing oil, cleansing balm, milk cleanser, dan micellar water. Setelah itu bisa lanjut ke tahap cuci wajah dengan facewash.

2. Eksfoliasi

Cara yang paling sering dilakukan agar sel kulit mati terangkat adalah dengan eksfoliasi. Jenis eksfoliasi yang diberikan ada 2, yaitu physical dan chemical.

Eksfoliasi yang physical bisa dengan gentle exfoliate yang tidak akan menyakiti kulit, sedangkan untuk pemilik kulit sensitif dan berjerawat dianjurkan untuk memakai yang chemical karena daya eksfoliasinya yang gentle.

Baca Juga: Trailer Kedua Film The Box Dibintang Oleh Chanyeol EXO Rilis! Ini Dia Beberapa Fakta Filmnya

Halaman:

Editor: Vira Deviana W

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x