Kenali dengan Mudah 3 Tanda Saat Kulit Wajah Butuh di Eksfoliasi

- 12 Maret 2021, 18:00 WIB
Kenali dengan Mudah 3 Tanda Saat Kulit Wajah Butuh di Eksfoliasi
Kenali dengan Mudah 3 Tanda Saat Kulit Wajah Butuh di Eksfoliasi /Pexel.com

 

Klikseleb.com - Eksfoliasi kulit wajah adalah salah satu perawatan wajah yang dilakukan untuk mengangkat sel kulit mati yang ada di wajah.

Eksfoliasi berfungsi untuk mengangkat sel kulit mati yang masih menempel di kulit sehingga membuat kulit wajah lebih halus dan cerah.

Eksfoliasi wajah atau pengelupasan sel kulit mati ini juga merupakan salah satu perawatan wajah yang dilakukan untuk menghilangkan kotoran seperti debu dan sisa makeup.

Eksfoliasi kulit wajah ini dapat dilakukan sendiri di rumah ataupun dilakukan di klinik kecantikan tergantung dengan kebutuhan.

Baca Juga: Dijuluki Penipu Ulung, Karakter Al dan Elsa Lama-lama Semakin Mirip di Sinetron Ikatan Cinta

Mudahnya, eksfoliasi bisa Klikers lakukan di rumah dengan menggunakan scrub ataupun toner eksfoliasi.

Eksfoliasi kulit wajah umumnya dilakukan maksimal dua kali seminggu.

Sebab, apabila terlalu sering dilakukan kulit wajah akan menjadi kering dan timbul merah-merah.

Namun, seringkali kulit wajah memberikan tanda-tanda tertentu ketika membutuhkan eksfoliasi.

Halaman:

Editor: Vira Deviana W

Sumber: Berbagai Sumber dan Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x