4 Moisturizer Local Brand yang Melembabkan di Bawah 100 Ribu!

- 12 Maret 2021, 21:12 WIB
4 Moisturizer Local Brand yang Melembabkan di Bawah 100 Ribu!
4 Moisturizer Local Brand yang Melembabkan di Bawah 100 Ribu! /Ig @haple.id

Pelembab keluaran dari Raecca mengandung 4 bahan utama yaitu centella asiatica, allantoin, vitamin c, dan shopora.

Klaim dari produknya dapat digunakan sebagai anti acne, meredakan kemerahan, mengurangi bekas jerawat, dan melembabkan kulit.

Selain itu, kandungan vitamin c dapat mencerahkan kulit wajah agar tidak kusam. Produk ini juga fungal acne safe dan tidak mengandung alkohol maupun parfum. Jadi aman untuk digunakan oleh pemilik kulit sensitif.

Baca Juga: Merasa Kurang Percaya Diri? Simak 3 Cara Mudah Buat Kamu Lebih Percaya Diri Berikut Ini!

3. Haple Sky Rose Moisturizer

Brand Haple sudah tidak asing di Indonesia. Tahun lalu, mereka baru mengeluarkan 2 produk pelembab dan salah satunya adalah Sky Rose Moisturizer.

Varian ini cocok untuk kulit kering dan kulit sensitif karena akan melembabkan kulit secara ekstra. Selain itu, pelembab ini juga menghidrasi, dapat menyeimbangkan kondisi kulit, dan mencerahkan.

Teksturnya yang gel-cream mudah dimenyerap ke kulit. Produk ini kaya kandungan anti-oksidan, anti-inflamasi, anti-aging. Terlebih lagi pelembab ini bebas dari alkohol.

Baca Juga: Dijuluki Penipu Ulung, Karakter Al dan Elsa Lama-lama Semakin Mirip di Sinetron Ikatan Cinta

Baca Juga: LINK Streaming dan Sinopsis Drakor The Penthouse 2 Episode 7 Sub Indonesia, Mulai Selidiki Kasus Bae Ro Na!

Halaman:

Editor: Vira Deviana W

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah