Tidak Percaya Diri karena Double Chin? Inilah 4 Latihan untuk Kencangkan Otot dan Kulit di Area Dagu

- 2 Januari 2021, 23:53 WIB
RISIH dengan pipi chubby dan double chin? Simak cara mudah kurangi pipi chubby dan double chin di sekitar rahangmu.*
RISIH dengan pipi chubby dan double chin? Simak cara mudah kurangi pipi chubby dan double chin di sekitar rahangmu.* /PEXELS/Shiny Diamond/PEXELS

Klikseleb.com – Double Chin merupakan kondisi umum yang terjadi akibat adanya lapisan lemak yang terbentuk di bawah dagu.

Double Chin selalu dikaitkan dengan kenaikan berat badan, namun pada kenyataannya, double chin tidak hanya disebabkan oleh kenaikan berat badan. Faktor genetika atau kulit yang lebih longgar akibat penuaan juga menjadi penyebab Double Chin.

Berikut adalah 4 latihan untuk mengencangkan otot dan kulit di area Double Chin. Lakukan gerakan ini setiap hari 10 sampai 15 kali.

Baca Juga: Dibenci karena Jahat ke Al dan Andin, Fans Serbu Instagram Kevin Hillers 'Angga' Ikatan Cinta RCTI

Baca Juga: Sambut Ulang Tahun Jisoo BLACKPINK, BLINK Ucapkan Selamat Ulang Tahun di Twitter

1. Peregangan lidah

Latihan ini dilakukan dengan cara melihat lurus ke depan kemudian julurkan lidah sejauh mungkin. Setelah itu, angkat lidah ke atas dan ke arah hidung.

Tahan posisi tersebut selama 10 detik dan lepaskan, kemudian ulangi lagi sekira 10 sampai 15 kali sehari.

2. Peregangan leher

Halaman:

Editor: Vina


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x