Rekomendasi Menu Buka Puasa Tanpa Memakai Minyak Goreng, Lezat dan Bergizi untuk Bulan Ramadhan 2022

- 17 Maret 2022, 12:25 WIB
Ilustrasi buah dan sayur segar
Ilustrasi buah dan sayur segar /Photo by Dan Gold on Unsplash

Anda dapat memasak pepes tahu sebagai hidangan berbuka puasa Ramdhan 1443 H yang lebih sehat.

Wonton Ayam                                                                                     

Sajian wonton ayam memang sangat cocok baik untuk berbuka puasa ataupun sahur. Cara memeasaknya yang cukup sederhana dan mudah membuat masakan ini dapat dibuat dengan cepat.

Bahan-bahan utamanya pun cukup mudah didapatkan, selain tentunya ayam Anda juga harus menyiapkan kulit pangsit.

Tidak perlu digoreng, Wonton Ayam dapat dibuat sup yang menggugah selera dan mampu menggugah selera makan.

 Demikian 4 masakan tanpa digoreng yang sangat cocok untuk santapan berbuka puasa di bulan Ramadhan 1443 H.***(Asahat Edi Rediko/Pikiran Rakyat)

Halaman:

Editor: Tasia

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah