Vaksin Covid-19 Gratis, Bagaimana Cara Pendistribusian Kepada 180 Juta Orang di Indonesia?

- 16 Desember 2020, 16:57 WIB
Presiden Jokowi.
Presiden Jokowi. /Tangkap layar Youtube/Sekretariat Presiden

Klikseleb.com - Vaksin Covid-19 di Indonesia akan diberikan secara cuma-cuma alias gratis.

Kabar ini tentu disambut baik oleh seluruh masyarakat di Tanah Air. Pertanyaannya sekarang, bagaimana cara pendistribusian vaksin kepada 180 juta orang di Indonesia?

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati memberikan pandangan, bahwa vaksin bisa didistribusikan dengan tepat bila ditunjang teknologi.

Baca Juga: Niat Diet Pasca Bebas dari Penjara, Rey Utami Malah 'Balas Dendam' Setelah Makan Nasi Cadong

Baca Juga: Kabar Gembira! Presiden Jokowi Akan Gratiskan Vaksin Covid-19

Melalui virtual Indonesia Digital Conference di Jakarta hari ini, Sri Mulyani menuturkan dengan teknologi yang mendukung dan memadai pemerintah dapat memastikan vaksinasi dilakukan sesuai dengan target pemerintah.

“Bayangkan kalau lebih dari 180 juta orang akan divaksin dan mereka divaksinnya tidak sekali berarti kita akan membutuhkan sebuah teknologi,” katanya dalam acara virtual Indonesia Digital Conference di Jakarta, Rabu 16 Desember 2020.

Sri juga menjelaskan nantinya melalui teknologi tersebut akan digunakan untuk membantu proses tracking terhadap masyarakat yang nantinya akan di vaksinasi sebanyak dua kali melalui ketersediaan data.

Baca Juga: Saat Kecelakaan dalam Kondisi Setengah Sadar, Salshabilla Adriani Langsung Tes Urine, Ini Hasilnya

Halaman:

Editor: Vina

Sumber: Pikiran Rakyat ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah