Sederhana dan Mudah, 7 Jenis Olahraga Ini Bisa Dilakukan di Rumah

- 2 Januari 2021, 09:11 WIB
Ilustrasi olahraga Squats, salah satu olahraga yang dapat mengecilkan paha.
Ilustrasi olahraga Squats, salah satu olahraga yang dapat mengecilkan paha. /pexels.com/Oleg Magni

Klikseleb.com – Selama pandemi Covid-19, semua masyarakat di berbagai belahan dunia, dituntut untuk selalu menjaga imunitas tubuh agar selalu sehat dan bisa meminimalisir tertular virus Covid-19.

Salah satu cara menjaga imunitas tubuh adalah dengan berolahraga. Namun selama pandemi, banyak tempat olahraga yang ditutup sebab tidak diperbolehkan adanya kerumunan.

Untuk mengatasi hal itu, olahraga bisa dilakukan di rumah saja. Berikut adalah 7 jenis olahraga yang sederhana dan mudah untuk dilakukan di rumah.

Baca Juga: Hasil Pertandingan Liga Inggris: Manchester United Raih Tiga Poin di Old Trafford Kontra Aston Villa

Baca Juga: Ifan Seventeen Unggah Selfie Bareng Citra Monica, Warganet Salah Fokus Sebut Mirip Dylan Sahara

1. Lompat tali

Olahraga ini dapat dilakukan di mana saja, hanya memerlukan ruangan yang cukup luas seperti halaman rumah. Dengan 15 menit, olahraga ini mampu untuk menjaga tubuh agar tetap fit selama masa pandemi.

2. Jogging

Mungkin jogging identik dengan kegiatan luar ruangan, tetapi nyatanya jogging dapat dilakukan di rumah yaitu dengan jogging di tempat. Olahraga ini juga dapat dilakukan sambil menonton TV ataupun mendengarkan musik.

Halaman:

Editor: Vina


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x